Skip to content Skip to footer

Asosiasi Awam / Sahabat-Sahabat SJMJ

Kongregasi SJMJ memiliki Asosiasi awam yang tersebar di empat Provinsi/Regio: Jakarta, Makassar dan Manado dan Belanda. Kongregasi SJMJ ingin membuka kemungkinan bagi kaum awam yang ingin melayani Tuhan dengan menghayati semangat dan Kharisma dari Kongregasi
SJMJ.

Jika anda tertarik, silahkan bergabung dengan komunitas awam SJMJ di Provinsi Jakarta, Makassar, Manado, dan Belanda.

Tujuan dari Asosiasi SJMJ yakni  menumbuhkan dan mengembangkan partisipasi  kaum  awam dalam membatinkan dan menghayati Kharisma dan Spiritualitas Kongeragasi SJMJ dalam kesaksian hidup sehari-hari serta mengambil bagian dalam misi Gereja dan Kongregasi.